WINDY VINORIKA
YULI ASTUTI
Rencana
Bisnis
Kaos
Lukis
A. Lingkungan
bisnis
Asumsi saya memilih bisnis kaos lukis yaitu pada
saat ini belum begitu banyak orang yang meminati bisnis tersebut. Sehingga pesaing
dalam bisnis kaos lukis masih tergolong sedikit. Oleh karena itu, saya
berinovasi untuk membuat kaos lukis dan merencanakan bisnis tersebut dikelola dalam
ruang lingkup dekat dengan tempat pariwisata yang strategis, seperti di daerah
saya yang dekat dengan Benteng Portugis
(Jepara), atau bisa juga di sekitar Pantai Kartini (Jepara), dan bisa juga
merambah pada kota pariwisata yang lebih besar lagi seperti Yogyakarta. Maka analisis
saya bahwa banyak wisatawan maupun penduduk lokal yang tertarik untuk membeli
kaos bernuansa seni dan unik tersebut. Dengan membandrol harga yang terjangkau,
maka terkait dengan
peluang pasar , usaha pembuatan dan
penjualan kaos lukis ini menurut saya memiliki peluang yang tinggi. Ditinjau dari segi prospek
laba, produksi kaos lukis ini akan menjanjikan
keuntungan yang tergolong tinggi.
B.
Manajemen bisnis
a.
Analisis kerja sama
Saya merencanakan
akan mendirikan sebuah CV dimana dalam CV tersebut ada anggota aktif dan anggota
pasif untuk bekerja sama. program kerja sebagai berikut :
Tahap awal :
1.
Survei pasar
2.
Persiapan bahan baku dan alat
operasional
3.
Penentuan mitra usaha
Tahap inti:
1.
Pembuatan dan penyerahan desain
2.
Pembuatan produk
3.
Promosi produk bersama mitra usaha
4.
Penyortiran produk
5.
Pemasaran produk
Tahap akhir:
1.
Evaluasi pemasaran
2.
Evaluasi kualitas produk
3.
Perbaikan mutu produk
b.
Analisis pembagian kerja
Pembagian kerja disesuaikan dengan kemampuan masing-masing.
Yaitu misalnya :
1.
Karyawan dengan tugas melukis kaos
polos yang sudah tersedia
2.
Karyawan dengan tugas mengecek barang
yang sudah jadi apakah layak atau tidak, dan melakukan perbaikan/pembenahan
3.
Karyawan bagian distribusi dan promosi
C.
Pemasaran
Strategi
pemasaran yang akan diterapkan adalah berdasarkan product,
place, promotion, and price.
1.
Produk (product)
Strategi produk dengan rincian sebagai berikut:
a.
Design : gambar pada baju dibuat secara dilukis ,
bernilai seni dengan gambar yang unik dan menarik, nyaman digunakan (lembut dan adem), dibuat dalam berbagai warna dan
ukuran.
b.
Bahan : Rayon jersey yaitu jenis kain
yang lembut dan adem.
c.
Tempat produksi: Kota Pati,
khususnya Kecamatan Dukuhseti
2.
Tempat sasaran (place)
Pemasaran akan dilakukan di seluruh objek wisata yang ada disekitar
kita. Teknik pemasaran yang diterapkan adalah dengan bekerja sama dengan distro-distro
yang terdapat disekitar lokasi wisata.
3.
Promosi (promotion)
Strategi promosi adalah sebagai berikut:
a.
Penyebaran brosur
b.
Interest in
crowded
Sistem ini dilakukan sebagai metode untuk menarik perhatian konsumen
yang mempunyai asumsi bahwa tempat yang ramai pasti memiliki kualitas barang
yang bagus, unik dan harga terjangkau.
c.
Online
marketing
4.
Harga (price)
Harga yang ditawarkan kepada konsumen dari setiap 200 hasil produksi adalah
Rp.50.000,00/pcs dengan laba/(rugi)
kotor sekitar Rp.28.000,00 (belum gaji
karyawan dan lain2). Dalam setiap pembelian satu buah baju akan diperoleh satu
buah stiker.
D.
Keuangan
1.
Rencana biaya
tetap produksi
No.
|
Jenis Modal Kerja
|
Jumlah
|
Harga per satuan (Rp)
|
Harga Total
(Rp)
|
1
|
Pembelian
baju polos berbahan dasar kain Rayon
Jersey berbagai warna dan ukuran
|
200 buah
|
15.000
|
3.000.000
|
2
|
Biaya
pelukisan
|
200 buah
|
2.000
|
400.000
|
Total Modal
Operasional
|
3.400.000
|
2.
Rencana biaya
promosi dan pemasaran
No.
|
Jenis Modal
Kerja
|
Jumlah
|
Harga per
satuan (Rp.)
|
Harga Total
(Rp)
|
1.
|
Alat tulis
kantor
|
1 set
|
25.000
|
25.000
|
2.
|
Hanger baju
|
50 buah
|
10.000
|
500.000
|
3.
|
Label harga
|
20 lusin
|
2.500
|
50.000
|
4.
|
Label size
|
20 lusin
|
2000
|
40.000
|
5.
|
Tas plastic
|
200 buah
|
1000
|
200.000
|
6.
|
Brosur
|
500 buah
|
100
|
50.000
|
7.
|
Stiker
|
200 buah
|
1000
|
200.000
|
Total Modal
Operasional
|
1.065.000
|
3.
Beban Gaji
Karyawan
No.
|
Gaji per 200
kaos lukis
|
Total biaya
|
1.
|
500.000 x 4 orang karyawan
|
2.000.000
|
Total Biaya
Pengeluaran
|
2.000.000
|
Total biaya pengeluaran : Rp. 6.465.000,00
Total pendapatan: Rp.50.000 ,00 x 200 = Rp. 10.000.000,00
Laba kotor= Rp. 3.535.000,00
Laba /pcs = Rp. 3.535.000,00 : 200 =
Rp 17.675,00
No comments:
Post a Comment